

Pejabat Kodim 0305/Pasaman

Dandim 0305/Pasaman
Letkol Inf Ahmad Azis

Kasdim 0305/Pasaman
Mayor Inf Supadi AS

Pjs Pabung Dim 0305/Pasaman
Kapten inf Hamnas Lubis

PJS Pasiops Dim 0305/Pasaman
Kapten Arh S. Hari Wiharso

Pasipers Dim 0305/Pasaman
Kapten Inf Hamnas Lubis

Pasilog Dim 0305/Pasaman
Kosong

Pasiter Dim 0305/Pasaman
Kapten Inf J. Sitorus

Danramil 01
Kosong

Danramil 02
Kapten Inf Lilik Surianto

Danramil 03
Kapten Chb Maydarlis

Danramil 04
Kapten Inf Asben Lubis

Danramil 05
Kosong

Danramil 06
Kapten Inf Birmanto

Danramil 07
Kapten Kav Sumidi S
Login Staff Kodim
Statistik Pengunjung
Testimonial
Kirim Testimonial
Sejarah Kodim 0305/Pasaman
Kodim 0305/Pasaman adalah satuan kewilayahan, pelaksana Korem 032/Wbr yang berkedudukan di Lubuk Sikaping Kab. Pasaman yang membawahi 2 wilayah yaitu Kab. Pasaman dan Pasaman Barat dengan batas-batas :
Utara dengan Kodim 0212/Padang Sidempuan (Kab. Madina)
Timur dengan Kodim 0302/ Kampar
Selatan dengan Kodim 0304/Agam
Barat dengan Samudra Indonesia
Kodim 0305/Pasaman berdiri pada tahun 1958 yang awalnya BODM (Brid Order Distrik Militari) dengan Komadan BODM Letnan Kolonel Inf Ahmad Tohir.
Tahun 1962 BODM berganti nama menjadi Kodim 0305/Pasaman sampai sekarang dengan Dandim Pertama Letnan Kolonel Inf Ahmad Tohir dari tahun 1962 s/d 1963.